Tutorial Linux Bahasa Indonesia

Rapid7 Mengakuisisi Metasploit

 •  1   • 110 
rapid7-plus-metasploit

Rapid7 perusahaan penyedia solusi terpadu manajemen vulnerabilitas, compliance dan penetration testing, mengakuisisi Metasploit, Framework penetration testing open source terdepan yang juga memiliki database exploit publik terbesar.

Rapid7 akan menggunakan Metasploit untuk melengkapi solusi manajemen vulnerability nya Rapid7 NeXpose dimana pada saat yang sama bukan hanya memaintain proyek open source tersebut tetapi juga mempercepat pengembangan metasploit dengan memberikan sumberdaya khusus.

HD Moore (@hdmoore) akan bergabung dengan Rapid7 sebagai Chief Architect of Metasploit dan Chief Security Officer. Anda Bisa membaca keterangan lengkap mengenai akuisisi ini pada pengumuman Mike Tuchen, President dan CEO Rapid7

HD Moore juga menuliskan ini dalam sebuah posting di blog metasploit dan ada lowongan juga untuk ikut mengembangkan Metasploit.

Follow me

Semua tentang Linux dan Open Source.